CONTOH SILABUS KEWIRAUSAHAAN SMK KELAS XII

CONTOH SILABUS KEWIRAUSAHAAN SMK KELAS XII




Nama Sekolah                         : SMK Bintang Nusantara
Kelas                                       : XIIMata Pelajaran                        : PRAKARYA DAN KEWIRAUSAHAANDurasi (Waktu)                       : 30  x 45 menit


Kompetensi Inti                      :

·         KI-1 dan KI-2:Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, santun, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), bertanggung jawab, responsif, dan pro-aktif dalam berinteraksi secara efektif sesuai dengan perkembangan anak di lingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat dan lingkungan alam sekitar, bangsa, negara, kawasan regional, dan kawasan internasional”.
·         KI 3: Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah
·         KI4: Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan

Kompetensi Dasar
Indikator Pencapaian Kompetensi
Materi Pokok
Alokasi Waktu (JP)
Kegiatan Pembelajaran
Penilaian
Sumber Belajar
3.1  Membuat pertanyaan dari yang belum dipahami dalam proposal usaha yang berdasarkan pada kebutuhan dan keinginan lingkungan sekitar/pasar local meliputi ide dan peluang usaha, sumber daya, administrasi, dan pemasaran
4.1  Menyusun perencanaan usaha kerajinan yang berdasarkan pada kebutuhan dan keinginan lingkungan sekitar/pasar lokal meliputi ide dan peluang usaha, sumber daya, administrasi, dan pemasaran
3.2     Menganalisis sistem produksi kerajinan yang berdasarkan pada kebutuhan dan keinginan lingkungan sekitar/pasar lokal berdasarkan daya dukung yang dimiliki oleh daerah setempat 
4.2     Memproduksi kerajinan yang berdasarkan pada kebutuhan dan keinginan lingkungan sekitar/pasar lokal berdasarkan daya dukung yang dimiliki oleh daerah setempat
3.3     Memahami perhitungan harga jual produk usaha kerajinan yang berdasarkan pada kebutuhan dan keinginan lingkungan sekitar/pasar lokal
4.3     Mengevaluasi hasil perhitungan harga jual produk usaha kerajinan yang berdasarkan pada kebutuhan dan keinginan lingkungan sekitar/pasar lokal
3.4 Memahami media promosi untuk produk hasil usaha kerajinan yang berdasarkan pada kebutuhan dan keinginan lingkungan sekitar/pasar lokal
4.4  Membuat media promosi untuk produk hasil usaha kerajinan yang berdasarkan pada kebutuhan dan keinginan lingkungan sekitar/pasar lokal
3.5 Menganalisis sistem konsinyasi untuk kerajinan yang berdasarkan pada kebutuhan dan keinginan lingkungan sekitar/pasar lokal
4.5     Memasarkan kerajinan yang berdasarkan pada kebutuhan dan keinginan lingkungan sekitar/pasar lokal dengan sistem konsinyasi

l  Memahami dan menyusun perencanaan usaha kerajinan yang berdasarkan pada kebutuhan dan keinginan lingkungan sekitar/pasar lokal meliputi ide dan peluang usaha, sumber daya. Administrasi dan pemasaran
l  Menganalisis dan memproduksi kerajinan yang berdasarkan pada kebutuhan dan keinginan lingkungan sekitar/pasar lokal berdasarkan daya dukung yang dimiliki daerah setempat
l  Memahami perhitungan titik impas (Break Even Point) dan mengembangkan usaha kerajinan yang berdasarkan pada kebutuhan dan keinginan lingkungan sekitar/pasar lokal
l  Menganalisis dan merancang media promosi untuk produk hasil usaha kerajinan yang berdasarkan pada kebutuhan dan keinginan lingkungan sekitar/pasar lokal
l  Menganalisis dan memasarkan kerajinan yang berdasarkan pada kebutuhan dan keinginan lingkungan sekitar/pasar lokal menggunakan sistem konsinyasi
Kerajinan berdasarkan kebutuhan  pasar lokal
10 x 45
Mengamati
l  Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari berbagai sumber tentang kerajinan yang ada di lingkungan sekitar
l  Melakukan observasi ke temapt pembuatan kerajinan tangan yang menggunakan bahan-bahan dari lingkungan sekitar
l  Mengamati karakteristik wirausahawan kerajinan dari berbagai sumber
Menanya
l  Melakukan diskusi tentang aneka karya yang berkaitan dengan kerajinan berdasarkan kebutuhan pasar lokal
l  Menggali informasi yang berkaitan dengan desain dan produk kerajinan yang berkembang di wilayah setempat
l  Menggali informasi yang berkaitan dengan kegiatan promosi produk kerajinan
Mengumpulkan Informasi
l  Mengolah informasi yang didapat dari kajian literatur dan observasi ke temapt pem buatan kerajinan
l  Mengolah informasi yang didapat dari kajian literatur dan observasi tentang keberhasilan dan kegagalan wirausaha kerajinan berdasarkan kebutuhan pasar lokal
Menalar/Mengasosiasi
l  Menyimpulkan dan membuat laporan hasil pengamatan/kajian literatur tentang karya kerajinan
l  Membuat rancangan karya kerajinan berdasarkan kebutuhan pasar lokal dan pengemasannya
l  Mem uat laporan portofolio tentang desain kerajinan berdasrkan kebutuhan pasar lokal dalam bentuk tulisan, foto, atau gambar
Mengomunikasikan
l  Mengevaluasi desain karya yang telah dibuat
l  Mempresentasikan hasil kerajinan literatur dan observasi ke tempat pembuatan kerajinan berdasarkan kebutuhan pasar lokal
l  Mempresentasikan rancangan desain berdasarkan konsep dan prosedur berkarya
l  Mempresentasikan kelebihan dan kekurangan sistem konsinyasi dalam penjialan produk kerajinan
u  Sikap : observasi
u  Pengetahuan : penugasan
u  Keterampilan : portofolio & proyek
u  Buku Prakarya dan Kewirausahaan kelas XII
u  Buku referensi lain

3.1 Memahami proses perencanaan usaha jasa profesi dan profesionalisme meliputi ide dan peluang usaha, sumber daya, administrasi, dan pemasaran
4.1     Menyusun perencanaan usaha jasa profesi dan profesionalisme meliputi ide dan peluang usaha, sumber daya, administrasi, dan pemasaran
3.2 Menganalisis sistem produksi usaha jasa profesi dan profesionalisme  berdasarkan daya dukung yang dimiliki oleh daerah setempat
4.2 Memproduksi usaha jasa profesi dan profesionalisme berdasarkan daya dukung yang dimiliki oleh daerah setempat
3.3 Mengevaluasi kegiatan usaha jasa profesi dan profesionalisme
4.3 Menuyusun rencana pengembangan usaha jasa profesi dan profesionalisme
3.4 Menganalisis media promosi usaha jasa profesi dan profesionalisme
4.4 Merancang media promosi untuk usaha jasa profesi dan profesionalisme
3.5 Menganalisis sistem konsinyasi produk usaha jasa profesi dan profesionalisme 
4.5 Memasarkan produk usaha jasa profesi dan profesionalisme dengan sistem konsinyasi
l  Memahami dan menyusun proses perencanaan usaha jasa profesi dan profesionalisme meliputi ide dan peluang usaha, sumber daya,  administrasi dan pemasaran
l  Menganalisis sistem produksi usaha jasa profesi dan profesionalisme daya dukung yang dimiliki daerah setempat
l  Mengevaluasi dan menyusun rencana pengembangan kegiatan usaha jasa profesi dan profesionalisme
l  Menganalisis dan merancang media promosi usaha jasa profesi dan profesionalisme
l  Menganalisis dan merancang sistem konsinyasi produk usaha jasa profesi dan profesionalisme
Usaha jasa profesi dan profesionalisme
10 x 45
Mengamati
l  Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari berbagai sumber tentang  usaha jasa profesi dan profesionalisme
l  Melakukan observasi ke temapt  usaha jasa profesi dan profesionalisme yang ada lingkungan sekitar
l  Mengamati karakteristik wirausahawan di bidang  usaha jasa profesi dan profesionalisme
Menanya
l  Melakukan diskusi tentang perbedaan  profesi dan profesionalisme
l  Menggali informasi yang berkaitan dengan perencanaan  usaha jasa profesi dan profesionalisme
l  Menggali informasi yang berkaitan dengan kegiatan promosi usaha jasa profesi dan profesionalisme
Mengumpulkan Informasi
l  Mengolah informasi yang didapat dari kajian literatur dan observasi ke tempat usaha jasa profesi dan profesionalisme
l  Mengolah informasi yang didapat dari kajian literatur dan observasi tentang keberhasilan dan kegagalan wirausaha di bidang usaha jasa
Menalar/Mengasosiasi
l  Menyimpulkan dan membuat laporan hasil pengamatan/kajian literatur tentang  usaha jasa profesi dan profesionalisme
l  Menganalisis peluang  usaha jasa profesi dan profesionalisme
l  Menyusun rencana pengembangan kegiatan  usaha jasa profesi dan profesionalisme
Mengomunikasikan
l  Mengevaluasi rencana pengembangan kegiatan  usaha jasa profesi dan profesionalisme
l  Mempresentasikan hasil kerajinan literatur dan observasi ke tempat usaha jasa profesi dan profesionalisme
l  Mempresentasikan rancangan pengembangan kegiatan  usaha jasa profesi dan profesionalisme
l  Mempresentasikan media promosi  usaha jasa profesi dan profesionalisme
u  Sikap : observasi
u  Pengetahuan : penugasan
u  Keterampilan : portofolio & proyek
u  Buku Prakarya dan Kewirausahaan kelas XII
u  Buku referensi lain

3.1 Memahami perencanaan usaha budidaya unggas petelur meliputi  ide dan peluang usaha, sumber daya, administrasi dan pemasaran
4.1 Membuat perencanaan usaha budidaya unggas petelur meliputi  ide, peluang usaha, sumber daya, administrasi dan pemasaran
3.2 Menganalisis sistem produksi kerajinan yang berdasarkan pada kebutuhan dan keinginan lingkungan sekitar/pasar lokal berdasarkan daya dukung yang dimiliki oleh daerah setempat 
4.2. Memproduksi kerajinan berdasarkan pada kebutuhan dan keinginan lingkungan sekitar/pasar lokal berdasarkan daya dukung yang dimiliki oleh daerah setempat
3.3 Memahami perhitungan titik impas (Break Even Point) usaha kerajinan dari bahan limbah berbentuk bangun datar
4.3. Menyusun rencana pengembangan usaha kerajinan yang berdasarkan pada kebutuhan dan keinginan lingkungan sekitar/pasar lokal
 3.4 Menganalisis media promosi untuk produk hasil usaha kerajinan yang berdasarkan pada kebutuhan dan keinginan lingkungan sekitar/pasar lokal
4.4.  Merancang media promosi untuk produk hasil usaha kerajinan yang berdasarkan pada kebutuhan dan keinginan lingkungan sekitar/pasar lokal
3.5 Memasarkan kerajinan yang berdasarkan pada kebutuhan dan keinginan lingkungan sekitar/pasar lokal dengan sistem konsinyasi
4.5 Memasarkan kerajinan yang berdasarkan pada kebutuhan dan keinginan lingkungan sekitar/pasar lokal dengan sistem konsinyasi
l  Memahami dan menyusun proses perencanaan usaha budi daya unggas petelur meliputi ide dan peluang usaha, sumber daya,  administrasi dan pemasaran
l  Menganalisis sistem budi daya unggas petelur berdasarkan daya dukung yang dimiliki daerah setempat
l  Mengevaluasi dan menyusun rencana pengembangan kegiatan usaha budi daya unggas petelur
l  Menganalisis dan merancang media promosi  produk usaha budi daya unggas petelur 
l  Menganalisis dan memasarkan produk usaha budi daya unggas petelur dengan sistem konsinyasi
Budi daya ternak unggas petelur
8 x 45
Mengamati
l  Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari berbagai sumber tentang  budi daya unggas petelur
l  Melakukan observasi ke temapt  budi daya unggas petelur yang ada lingkungan sekitar
l  Mengamati karakteristik wirausahawan di bidang budi daya unggas petelur dari berbagai sumber
Menanya
l  Melakukan diskusi tentang sarana dan peralatan budi daya unggas petelur
l  Menggali informasi yang berkaitan denganteknik budi daya unggas petelur Menggali informasi yang berkaitan dengan kegiatan promosi budi daya unggas petelur
Mengumpulkan Informasi
l  Mengolah informasi yang didapat dari kajian literatur dan observasi ke tempat budi daya unggas petelur
l  Mengolah informasi yang didapat dari kajian literatur dan observasi tentang keberhasilan dan kegagalan wirausaha di bidang budi daya unggas petelur
Menalar/Mengasosiasi
l  Menyimpulkan dan membuat laporan hasil pengamatan/kajian literatur tentang budi daya unggas petelur
l  Menganalisis peluang  usaha dan sistem produksi budi daya unggas petelur
l  Menyusun rencana pengembangan kegiatan budi daya unggas petelur
Mengomunikasikan
l  Mengevaluasi rencana pengembangan kegiatan budi daya unggas petelur
l  Mempresentasikan hasil kerajinan literatur dan observasi ke tempat budi daya unggas petelur
l  Mempresentasikan rancangan pengembangan kegiatan  budi daya unggas petelur
l  Mempresentasikan media promosi budi daya unggas petelur melalui sistem konsinyasi
u  Sikap : observasi
u  Pengetahuan : penugasan
u  Keterampilan : portofolio & proyek
u  Buku Prakarya dan Kewirausahaan kelas XII
u  Buku referensi lain

3.1 Memahami perencanaan usaha pengolahan makanan khas daerah yang di modifikasi dari bahan pangan nabati dan hewani meliputi  ide dan peluang usaha, sumber daya, administrasi dan pemasaran
4.1 Menyususn perencanaan usaha pengolahan makanan khas daerah yang di modifikasi dari bahan pangan nabati dan hewani meliputi  ide, peluang usaha, sumber daya, administrasi dan pemasaran
3.2. Menganalisis sistem pengolahan makanan khas daerah yang dimodifikasi dari bahan pangan nabati dan hewani berdasarkan daya dukung yang dimiliki oleh daerah setempat
4.2. Mengolah makanan khas daerah yang dimodifikasi dari bahan pangan nabati dan hewani berdasarkan daya dukung yang dimiliki oleh daerah setempat
3.3. Mengevaluasi kegiatan usaha pengolahan makanan khas daerah yang dimodifikasi dari bahan pangan nabati dan hewani
4.3. Menyusun rencana pengembangan usaha pengolahan makanan khas daerah yang dimodifikasi dari bahan pangan nabati dan hewani
3.4. Menganalisis media promosi produk usaha pengolahan makanan khas daerah yang dimodifikasi dari bahan pangan nabati dan hewani
4.4. Merancang media promosi produk usaha pengolahan makanan khas daerah yang dimodifikasi dari bahan pangan nabati dan hewani
3.5. Menganalisis sistem konsinyasi produk usaha pengolahan makanan khas daerah yang dimodifikasi dari bahan pangan nabati dan hewani
4.5. Memasarkan produk usaha pengolahan  makanan khas daerah yang dimodifikasi dari bahan pangan nabati dan hewani dengan sistem konsinyasi
l  Memahami dan menyusun proses perencanaan usaha pengolahan makanan khas daerah  meliputi ide dan peluang usaha, sumber daya,  administrasi dan pemasaran
l  Menganalisis dan mengolah makanan khas daerah yang dimodifikasi dari bahan pangan nabati dan hewani  berdasarkan daya dukung yang dimiliki daerah setempat
l  Mengevaluasi dan menyusun rencana pengembangan kegiatan usaha pengolahan makanan khas daerah yang dimodifikasi dari bahan pangan nabati dan hewani
l  Menganalisis dan merancang media promosi  produk usaha  pengolahan makanan khas daerah yang dimodifikasi dari bahan pangan nabati dan hewani
l  Menganalisis dan memasarkan produk usaha  pengolahan makanan khas daerah yang dimodifikasi dari bahan pangan nabati dan hewani dengan sistem konsinyasi
Pengolahan modifikasi pangan khas daerah
8 x 45
Mengamati
l  Melakukan pengamatan dengan cara membaca dan menyimak dari berbagai sumber tentang  pengolahan modifikasi pangan khas daerah
l  Melakukan observasi ke temapt  usaha pengolahan modifikasi pangan khas daerah
l  Mengamati karakteristik wirausahawan di bidang pengolahan modifikasi pangan khas daerah
Menanya
l  Melakukan diskusi tentang langkah-langk,ah untuk memodifikasi pangan khas daerah
l  Menggali informasi yang berkaitan dengan pengemasan dan pemasaran hasil pengolahan modifikasi pangan khas daerah 
l  Menggali informasi yang berkaitan dengan kegiatan promosi produk hasil pengolahan modifikasi pangan khas daerah
Mengumpulkan Informasi
l  Mengolah informasi yang didapat dari kajian literatur dan observasi ke tempat usaha pengolahan modifikasi pangan khas daerah
l  Mengolah informasi yang didapat dari kajian literatur dan observasi tentang keberhasilan dan kegagalan wirausaha di bidang pengolahan modifikasi pangan khas daerah
Menalar/Mengasosiasi
l  Menyimpulkan dan membuat laporan hasil pengamatan/kajian literatur tentang pengolahan modifikasi pangan khas daerah
l  Menganalisis peluang  usaha dan sistem produksi pengolahan modifikasi pangan khas daerah Menyusun rencana pengembangan kegiatan pengolahan modifikasi pangan khas daerah
Mengomunikasikan
l  Mengevaluasi rencana pengembangan kegiatan pengolahan modifikasi pangan khas daerah
l  Mempresentasikan hasil kerajinan literatur dan observasi ke tempat usaha pengolahan modifikasi pangan khas daerah
l  Mempresentasikan rancangan pengembangan kegiatan pengolahan modifikasi pangan khas daerah
l  Mempresentasikan media promosi pengolahan modifikasi pangan khas daerah  melalui sistem konsinyasi
u  Sikap : observasi
u  Pengetahuan : penugasan
u  Keterampilan : portofolio & proyek
u  Buku Prakarya dan Kewirausahaan kelas XII
u  Buku referensi lain






Post a Comment for "CONTOH SILABUS KEWIRAUSAHAAN SMK KELAS XII"